COOLING SYSTEM
SOAL LATIHAN I
1. Suatu
system yang berfungsi untuk mengatur suhu mesin agar mesin selalu dalam keadaan
temperature yang ideal adalah :
A.
Ignition system C. Fuel
system E. AC
B.
Cooling system D. Lubricating
system
2. Bagian
dari radiator yang berfungsi untuk menampung
kelebihan air dari radiator pada saat terjadi pemuaian air didalam radiator,
dan mengembalikan air ke radiator pada saat tekanan didalam radiator turun
adalah .......
A.
upper tank C. reservoir tank E. lower house
B.
lower tank D.. upper house
3.
Untuk membuang air pendingin ke resevoir tank pada
saat tekanan di dalam radiator
naik adalah
......
A.
saluran by pass C. vacum valve E.water jacket
B.
by pass valve D. relief valve
4.
Untuk memasukkan air pendingin
ke radiator pada saat tekanan di dalam radiator turun adalah
A.
saluran by pass C. vacum valve E. waterjacket
B.
by pass valve D. relief valve
5. Komponen
sistem pendingin yang berfungsi untuk membuang panas dari air ke udara agar
suhu air lebih rendah dari sebelumnya adalah ……
A.
inti radiator (radiator
core) C. selang atas
(upper house) E. upper
tank
B.
selang over flow (overflow
house) D. selang bawah (lower
house)
6. Komponen
sistem pendingin yang berfungsi untuk menampung air yang telah panas dari
mesin adalah ……
A.
inti radiator (radiator
core) C. selang atas
(upper house) E. upper
tank
B.
selang over flow (overflow
house) D. selang bawah (lower
house)
7.
Pemeriksaan tutup radiator
menggunakan radiator cap tester dilakukan dengan standart tekanan antara
......
A.
0,6 - 1 Kg/cm2 C.
2,6 - 3 Kg/cm2 E.4,6-5 Kg/cm2
B.
1 – 2,6 Kg/cm2 D. 3 – 4,6 Kg/cm2
8. Pemeriksaan
kebocoran sistem pendingin dengan radiator cap tester dilakukan dengan
standart tekanan ……
A.
±0,2
Kg/cm2 C.
±2,2 Kg/cm2 E.
±4,2 Kg/cm2
B.
±1,2
Kg/cm2 D.
±3,2 Kg/cm2
9.
Untuk mempercepat temperatur
kerja air pendingin pada saat motor masih dingin, serta mengatur peredaran air
pendingin menuju ke radiator pada saat motor panas adalah fungsi …..
A.
water pump D. thermostat
B.
water jacket E. cooling fan
C.
water inlet pipe
10. Pada gambar di bawah,
nama komponen yang ditunjukkan pada
nomor 4 – 2 - 5 adalah ….
A. lower
tank – radiator cap – upper tank
B. upper
tank – radiator cap – lower tank
C. upper
house – radiator cap – lower house
D. lower
house – radiator cap – upper house
E. upper
house – upper tank – lower house
SOAL
LATIHAN II
1.
Sebutkan 3 syarat hidup
tidaknya mesin ?
2.
Mengapa kendaraan memerlukan
sistem pendinginan ?
3.
Sebutkan fungsi dari selang
bypass pada system pendinginan ?
4.
Sebutkan kerusakan – kerusakan
yang dapat menimbulkan over heating ?
5.
Jelaskan apa yang terjadi jika
pada sistem pendinginan tidak menggunakan thermostat ?
6.
Sebutkan penyebab-penyebab yang
dapat menimbulkan berkurangnya air pendingin?
7.
Sebutkan 5 (lima) titik yang
mungkin terjadi kebocoran eksternal cairan pendingin pada sistem pendingin ?
8.
Sebuah mobil digunakan untuk
berkendara seperti biasa. Saat mesin panas, Di indikator temperatur pada
dashboard menunjukan bahwa temperatur mesin sudah mencapai pada kondisi terlalu
panas, sehingga pengendara menghentikan kendaraan sampai temperatur mesin
dingin, saat kendaraan kembali dikendarai,indicator temperature kembali
menunjukan bahwa temperatur mesin tinggi, sehingga pengendara harus berhenti
tiap 1 Km pengendaraan. Jelaskan kemungkinan penyebab kondisi kendaraan yang demikian
?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar